get app
inews
Aa Read Next : Kisah Hubungan Sedarah, Ayah dan Putrinya Saling Suka Gegara Lama Tidak Bertemu hingga Miliki Anak

Segera Hindari 5 Ciri Cowok Tukang Ghosting

Rabu, 16 Maret 2022 | 00:10 WIB
header img
Ciri cowok tukang ghosting (Foto: Bigstock)

JAKARTA, iNews.id - Kisah cinta yang indah dengan akhir bahagia merupakan harapan semua orang. Namun seringkali terjebak dengan rayuan maut dan berakhir menyedihkan, apalagi jika kita memiliki harapan akan masa depan bersama pasangan kita dan berakhir dengan tanpa kepastian dan menghilang, alias ghosting.

Ghosting merupakan istilah yang diambil dari perlakuan seseorang yang tiba-tiba menghilang saat lagi masa pendekatan atau bahkan saat pacaran.

Agar kita kaum hawa terhindar dari ghosting, maka kamu harus menghindari 5 ciri cowok yang suka ghosting mulai sekarang.

1. Sulit diajak berkomunikasi

Ciri pertama cowok yang suka ghosting adalah sulit untuk diajak berkomunikasi, baik itu via chatting, atau bertemu secara langsung. Hal tersebut biasanya dilakukan untuk menghindari percakapan dengan kamu.

Cowok tersebut cenderung menunjukkan kurangnya antusiasme saat sedang PDKT kepada si cewek dan lama-lama akan pergi meninggalkanmu.

Editor : Miftahudin

Follow Berita iNews Cirebon di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut