get app
inews
Aa Read Next : Sebanyak 2.010 Honorer Kesehatan Kabupaten Cirebon Lulus P3K, PHNIC Gelar Istigosah

6 Sumber Kekayaan Denny Caknan, Penyanyi Dangdut dan Honorer Pemda

Senin, 05 September 2022 | 16:19 WIB
header img
Enam sumber kekayaan Denny Caknan, penyanyi dangdut dan honorer Pemda. (Foto: Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Enam sumber kekayaan Denny Caknan, penyanyi dangdut dan honorer Pemda. Sumber kekayaan Denny Caknan saat ini bisa dibilang sangat menguntungkan. 

Nama Denny Caknan memang sedang naik daun saat ini. Denny Caknan dikenal sebagai seorang penyanyi dangdut yang suaranya khas dan dikenal banyak orang. 

Banyak lagu ciptaannya yang mudah diterima masyarakat dan menjadi lagu dangdut populer saat ini. Dikutip dari berbagai sumber, Senin (5/9/2022) berikut sumber kekayaan Denny Caknan dari mulai penyani hingga honorer.

Sumber Kekayaan Denny Caknan

1. Penyanyi Dangdut

Sebagai seorang penyanyi, Denny Caknan kerap mengisi berbagai panggung hiburan di berbagai daerah. Pria kelahiran Ngawi tersebut pertama kali terjun ke dunia suara dengan bernyanyi lagu-lagu bergenre pop. 

Ia diperkirakan bisa mendapatkan penghasilan hingga ratusan juta rupiah untuk satu kali manggung. 

2. Endorsement

Dengan popularitasnya saat ini, Denny Caknan menerima berbagai tawaran endorse dari merek-merek ternama. Saat ini, Ia memiliki lebih dari 2 juta pengikut di Instagram dan sudah sering mempromosikan berbagai bisnis, usaha, maupun produk melalui akunnya tersebut.

Editor : Miftahudin

Follow Berita iNews Cirebon di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut