JAKARTA, iNewsCirebon.id - Cara cetak rekening koran BCA di kantor cabang maupun via online, mudah dan praktis. Cara cetak rekening koran BCA via Online dan di kantor cabang makan dibahas pada artikel ini.
Rekening koran adalah riwayat transaksi pada suatu rekening yang menampilkan keseluruhan informasi terkait transaksi. Untuk itu rekening koran sangat berguna untuk mengetahui berapa simpanan uang yang ada di Bank.
Agar dapat mencetak rekening koran, nasabah harus datang sendiri dengan membawa buku tabungan asli. Beritahukan kepada petugas customer service bahwa kamu ingin mencetak rekening koran dan tujuannya dengan menyerahkan buku tabungan yang asli.
Apa beda rekening koran dan buku tabungan. Buku tabungan hanya menampilkan transaksi yang umumnya masuk kategori tabungan, sedangkan rekening koran mampu menampilkan semua riwayat transaksi dari rekening giro.
Lantas bagai mana cara cetak rekening koran BCA dikantor cabang maupun via online?. Dikutip dari Okezone.com, beikut cara cetak rekening koran BCA dikantor cabang maupun via online.
Cara cetak rekening koran BCA dikantor cabang maupun via online:
Cetak Rekening Via Kantor Cabang
1. Siapkan dokumen identitas seperti KTP asli, buku tabungan, dan kartu ATM. Pastikan saldo di rekening cukup.
2. Datangi kantor cabang BCA terdekat dengan membawa dokumen-dokumen tersebut.
3. Ambil nomor antrean di mesin yang sudah disediakan.
Editor : Miftahudin