get app
inews
Aa Text
Read Next : Gempa Terkini M 3,2 Guncang Wilayah Cirebon

8 Aplikasi Pendeteksi Badai Wajib Ada di Ponsel Anda di Tengah Cuaca Ekstrem

Kamis, 29 Desember 2022 | 13:29 WIB
header img
8 aplikasi pendeteksi badai wajib ada di ponsel Anda. Foto: iNews.id

2. Dark Sky

Dark Sky, menjadi aplikasi yang dapat memberitahu secara detail badai yang akan terjadi kapan di jam berapa, menit ke berapa.

Aplikasi ini juga bisa memberitahu Anda berapa lama hujan akan turun dan reda di pukul berapa.

3. Storm

Aplikasi Storm memiliki radar beresolusi tinggi sehingga bisa menempatkan titik lokasi dengan potensi badai yang akan terjadi.

4. Live Storm Chasing

Aplikasi satu ini memungkinkan pengguna untuk melakukan live report dengan mengirimkan video kejadian secara langsung. Disampin itu, pengguna akan memperoleh notifikasi soal keberadaan badai.

Oleh karenanya, para pemburu badai wajib memiliki aplikasi Live Storm Chasing ini.

Editor : Miftahudin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut