JAKARTA, iNews.id - Menariknya Kampung Bule Lamno di Indonesia, yang mana penduduknya memiliki mata biru yang menarik dengan kulit putih dan berperawakan tinggi. Walau memiliki penampilan layaknya orang Eropa, mereka adalah Warga Negara Indonesia.
Penduduk bermata biru ini memiliki mata pencaharian mayoritas sebagai petani dan menetap di beberapa desa yang berada di Kecamatan Jaya dan Kecamatan Baru, Kabupaten Aceh Jaya. Terbanyak berada di desa Lamno yang berada di pesisir barat Aceh, berjarak 86 kilometer dari Kota Banda Aceh.
Mayoritas penduduknya memiliki mata pencaharian sebagai petani. Foto: Tangkapan Layar Youtube Gridkids
Desa Lamno yang menjadi basis keturunan Portugis, terbagi atas wilayah Ujong Muloh, Kuala Daya, Gle Jong, Teumareum, dan Lambeso.
Editor : Miftahudin
Artikel Terkait