JAKARTA, iNewsCirebon.id - Sebenarnya berapakah gaji dokter di Indonesia? Apakah sebanding dengan tingginya biaya pendidikan yang ditempuh oleh seorang dokter? Dan apakah juga sebanding dengan resiko pekerjaan para Dokter?
Segudang pertanyaan seperti itu kerap terlintas di pikiran kebanyakan orang, apalagi bagi orangtua yang akan menyekolahkan anaknya ke fakultas kedokteran.
Seperti kebanyakan orang mengetahui bahwa Dokter merupakan salah satu profesi di dunia kesehatan yang dibutuhkan banyak orang. Tugasnya pun sangatlah penting dalam membantu mengobati pasien. Untuk menjadi dokter dibutuhkan pendidikan dan pelatihan khusus yang biayanya tidak sedikit, tidak hanya itu seorang Dokter menempuh waktu pendidikan yang lumayan lama.
Banyak orang menganggap profesi ini merupakan pekerjaan yang menjanjikan dengan tawaran gaji yang fantastis. Lantas kira-kira berapa gaji dokter di Indonesia 2022?
Melansir dari IDXchannel, berikut informasi lengkap mengenai gaji dokter di Indonesia 2022.
Editor : Miftahudin
Artikel Terkait