get app
inews
Aa Read Next : Kenali Mutasi Virus Zika lebih Berbahaya dari Covid-19, Begini 6 Gejala yang Ditularkan Lewat Nyamuk

Hati-hati! Varian Baru 'Son of Omicron' Sudah Masuk Indonesia dan Sulit Terdeksi Swab PCR

Minggu, 20 Februari 2022 | 19:12 WIB
header img
Sudah masuk Indonesia, varian baru BA.2 sulit terdeteksi swab PCR (Foto: Reuters)

JAKARTA, iNews.id - Mutasi Covid-19 varian BA.2 atau dikenal dengan nama 'Son of Omicron' sulit terdeteksi swab PCR. 

Diketahui, sejumlah negara kerepotan dalam mendeteksi Omicron, bahkan angka orang-orang yang terpapar terus mengalami peningkatan.

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin pun menyebutkan, varian ini memang sudah beredar di Indonesia.

Menurut Menkes Budi, kasus BA.2 yang dijuluki 'Son of Omicron' terdeteksi 10 kasus di Indonesia per akhir Januari 2022. Namun, tidak dirincikan lebih lanjut terkait data ini.

Menariknya, varian BA.2 ini dilaporkan Menkes Budi tidak gampang terdeteksi menggunakan tes PCR S Gene Target Failure (SGTF) yang selama ini banyak dipakai untuk skrining Omicron.

Editor : Miftahudin

Follow Berita iNews Cirebon di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut