Wujudkan Kota yang Informatif, Walikota Cirebon Dukung Kinerja Komisi Informasi

Riant Subekti
Walikota Cirebon dukung kinerja Komisi Informasi wujudkan kota yang informatif (Foto : Istimewa)

Sementara itu, Ketua KI Kota Cirebon, Adi Arifudin, S.H., mengatakan, setelah pihaknya menyampaikan laporan tahunan kepada Wali Kota Cirebon, berikutnya akan disampaikan kepada DPRD Kota Cirebon. Dokumen laporan tersebut berisi laporan pelaksanaan fungsi, tugas, dan wewenang KI Kota Cirebon.

“Ini sebagai salah satu bentuk komitmen kami dalam menjalankan tugas, fungsi, dan wewenang kelembagaan,” ungkap Adi.

Ia menambahkan, KI Kota Cirebon telah menyusun beberapa rencana program yang akan dijalankan di tahun ini. Adi menilai, sinergi dan kolaborasi dengan pemda, DPRD maupun penyelenggara pemerintahan lainnya sangatlah penting untuk dijalin.

“Dalam menyukseskan rencana program kerja, tentu kita perlu bersinergi dan kolaborasi dengan para pihak terkait lainnya,” kata Adi

Editor : Miftahudin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network