Menurutnya, 4 pilar tersebut menjadi penopang kedaulatan rakyat di zaman yang dimudahkan mendapat informasi.
"Setelah mengerti 4 pilar, kedepan menjadi kewajiban bersama mensejahterakan masyarakat, cita-cita kemerdekaan bisa diwujudkan dengan 4 pilar yang kokoh," bebernya.
Pihaknya mengaku, akan mensosialisasikan 4 pilar MPR hingga ke pelosok desa-desa, untuk menjagai pilar-pilar yang menopang kehidupan bangsa dan negara.
"Kami melakukan sosialisasi 4 pilar ke desa-desa, sekaligus kami menampung aspirasi masyarajat, seperti bagaimana menambah nilai produk hingga permodalan, juga mendapati pembangunan masjid yang belum selesai dan kami bantu," tukasnya.
Editor : Miftahudin
Artikel Terkait