Diketahui saat ini sudah ada sekitar 15 obat yang diduga terkontaminasi zar berbahaya yang dapat menyebabkan gangguan ginjal akut.
Berikut daftar 15 obat sirup yang beredar:
1. Psidii Sirup diidentifikasi bahan berhaya Prophylene glycol
2. Paracetamol sirup, diidentifikasi bahan berbahaya Ethelene glycol butly ether dan Diethylene Glycol
3. Cetirizine sirup, identifikasi bahan bahaya Ethelene glycol butly ether dan Prophylene Glycol
4. Paracetamol sirup, diidentifikasi bahan berbahaya Ethelene glycol Monophenil Ether
5. Curviplex sirup, diidentifikasi bahan berbahaya Ethelene glycol Monophenil Ether
6. Cetirizine sirup, Prophylene Glycol dan Ethelene glycol butly ether
7. Ambroxol sirup, diidentifikasi bahan berbahaya Ethelene glycol butly ether
8. Alerfed sirup diidentifikasi bahan berbahaya Ethelene glycol butly ether
9. Ranivel sirup, diidentifikasi bahan berbahaya Prophylene Glycol
10. Praxion sirup diidentifikasi bahan berbahaya Ethelene glycol butly ether dan Prophylene Glycol
11. Domperidon sirup, diidentifikasi bahan berbahaya Diethylene Glycol
12. Paracetamol sirup, diidentifikasi bahan berbahaya Prophylene Glycol dan ethelene glycol butly ether
13. Ambroxol sirup, diidentifikasi bahan berbahaya Prophylene Glycol
14. Paracetamol sirup, diidentifikasi bahan berbahaya Ethelene glycol butly ether
15. Hufagrip sirup diidentifikasi bahan berbahaya Prophylene Glycol dan Ethelene glycol butly ether.
Editor : Miftahudin