Penyakit Mulut dan Kuku, Pedagang Daging Sapi di Kota Cirebon Sepi Pembeli

Riant Subekti
Salah satu penjual daging sapi di pasar Kanoman Cirebon. (Foto : Riant Subekti)

Sementara itu Kepala Bidang Peternakan dan Pertanian, Dinas Ketahanan Pangan, Peternakan dan Perikanan (DKPPP) Kota Cirebon, Iin Inayati mengatakan meski belum ditemukan kasus PMK dikota Cirebon pihaknya terus melakukan sosialisasi antisipasi dan pencegahan terhadap penyakit menular pada hewan ternak tersebut.

"Belum ditemukan kasusnya kalau di Kota Cirebon sendiri, dan penyakitnya pun tidak menular terhadap manusia," ungkapnya.

Meski demikian Iin, menghimbau kepada peternak sapi dan Rumah Potong Hewan (RPH) agar mewaspadai PMK karena bisa merugikan perekonomian, karena dampaknya sebabkan Kematian pada hewan ternak.



Editor : Miftahudin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network