get app
inews
Aa Text
Read Next : Ramai-ramai Gabung Demokrat, Herman Khaeron: Bukti AHY dan Demokrat Pilihan Rakyat

Geger Tudingan SBY Dalang Isu Ijazah Jokowi, Demokrat Resmi Somasi Budhius Piliang

Jum'at, 02 Januari 2026 | 15:15 WIB
header img
DPP Partai Demokrat melayangkan somasi keras kepada Sudiro Wi Budhius M Piliang. Foto: Ist/Youtube Unpacking Indonesia

Pihak partai menilai narasi yang dibangun Budhius tidak memiliki dasar kebenaran dan merupakan bentuk pemberitaan bohong yang sengaja disebarkan ke publik.

Dampak dari video tersebut dinilai sangat merusak karena telah memicu keonaran serta menyesatkan pandangan masyarakat terhadap Partai Demokrat dan SBY.

Tim hukum BHPP menyertakan jeratan pasal berlapis untuk memperkuat langkah mereka, termasuk Pasal 14 dan 15 KUHP mengenai penyebaran berita bohong, serta Pasal 28 dan 45A UU ITE. Tuduhan Budhius dianggap telah mencoreng citra baik seluruh pengurus, kader, dan anggota Partai Demokrat di seluruh penjuru Indonesia yang kini merasa dirugikan secara moril.

Editor : Vitrianda Hilba Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut