get app
inews
Aa Text
Read Next : Tidak Hanya Inggris, Tenyata Ada 5 Kerajaan Terkaya di Dunia, Berikut Daftarnya

Azyumardi Azra Bersama Tokoh Dunia Lainya Mendapatkan Gelar Sir Dari Kerajaan Inggris, Ini Alasannya

Selasa, 20 September 2022 | 10:29 WIB
header img
Azyumardi Azra Tokoh Indonesia Medapatkan Gelar Sir dari Kerajaan Inggris ( Foto : MNC)

JAKARTA, iNewsCirebon.id - Azyumardi Azra, tokoh Indonesia ini mendapatkan gelar Sir dari kerajaan Inggris, bersama tokoh dunia lainya. 

Para tokoh terkenal ini mendapatkan gelar ini sebagai wujud pengakuan atas prestasi maupun jasa yang sudah mereka lakukan di bidang mereka masing-masing.

Istilah Sir pertama kali digunakan di Inggris pada tahun 1297, digunakan sebagai gelar untuk seorang Ksatria.

Gelar Sir atau Dame adalah gelar yang sangat dihormati dan sangat dicari di seluruh kerajaan bersatu dan merupakan suatu kehormatan untuk memberikan gelar Sir ini kepada mereka yang pantas mendapatkannya.

Siapa saja tokoh dunia yang mendapatkan gelar Sir dan salah satunya adalah orang Indonesia? Simak selengkapnya di sini!

1. Azyumardi Azra

Mendiang Azyumardi Azra menjadi orang Indonesia pertama yang mendapatkan gelar kehormatan ini.

Ia adalah sosok cendekiwian ternama yang sudah dikenal dalam skala nasional hingga internasional.

Ia menerima gelar Commander of the Order of the British Empire (CBE) pada tahun 2010, diketahui, ini adalah gelar bangsawan dari Inggris.

Dengan begitu, Azyumardi Azra berhak menggunakan gelar 'Sir' di depan namanya.

2. Rowan Atkinson

Terkenal dengan aksi perannya yang konyol sebagai Mr. Bean, Rowan Atkinson mendapatkan gelar kehormatan Commander of the Order of the British Emoire (CBE) pada tahun 2013,

Atkinson mendapatkan gelar ini karena jasanya di dunia akting dan juga kegiatan amalnya.

Editor : Miftahudin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut