Covid Varian XBB Telah Masuk Indonesia, Ini Kata Kemenkes

Tim Liputan
Covid varian XBB sudah masuk ke Indonesia (Foto: okezone)

JAKARTA, iNewsCirebon.id - Covid varian XBB sudah masuk ke Indonesia seperti yang disampaikan Kementerian Kesehatan (Kemenkes).

Juru Bicara COVID-19 Kementerian Kesehatan M. Syahril mengungkapkan, bahwa kasus pertama XBB di Indonesia merupakan transmisi lokal.

Hal itu terdeteksi pada seorang perempuan, berusia 29 tahun yang baru saja kembali dari Lombok, Nusa Tenggara Barat. 

Syahril menyebut, perempuan asal Surabaya tersebut dinyatakan positif pada 26 September dan telah dinyatakan sembuh pada 3 Oktober setelah menjalani isolasi. 

 “Ada gejala seperti batuk, pilek dan demam. Dia kemudian melakukan pemeriksaan dan dinyatakan positif pada 26 September. Setelah menjalani isolasi, pasien telah dinyatakan sembuh pada 3 Oktober” ujar Syahril, dalam siaran pers Kementerian Kesehatan, Sabtu, (22/10/2022).

Editor : Miftahudin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network