Jelang Mudik Lebaran 2022, Perbaikan Jalur Pantura Terus Dikebut

Riant Subekti
Perbaikan jalur Pantura terus dikebut (Foto : Riant Subekti)

Adapun titik titik perbaikan, yakni ada dua titik di jembatan Kanci 2B dan jembatan Kanci 1A, yang jembatan 1A sudah selesai kemarin, dan jembatan Kanci 2B maksimal hari ini harus sudah kelar.

Widodo selaku pelaksana proyek lapangan perbaikan jalan pantura dari PT Perwita Kontruksi, mengatakan beberapa jalan berlubang sudah diperbaiki dengan cara mengeruk dan mengaspal ulang bagian yang rusak.

"Karena target kita harus kelar sebelum H-17 kalau untuk tambal sulam kita jalan terus sampai dengan H-7 dalam pengerjaannya ada dua tim yakni Cirebon-Losari dan Cirebon-Karangampel untuk tambal-tambal sudah hampir 90 persen tertutup semua." Ujar Widodo. senin (18/4/2022) melalui sambungan seluler.

Lanjut Widodo kalau yang excitingnya terlalu parah kita keruk dulu habis itu di aspal ulang, sementara yang pakai alat kita harus selesai di H-15.

Editor : Miftahudin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network