Menurut Ketua Tim Kerja Surveilans dan Imunisasi Dinkes Jabar, Dewi Ambarwati, kandungan cairan nitrogen ini sangat membahayakan lambung.
Hal ini dikarenakan cairan nitrogen akan menimbulkan luka bakar dingin di bagian lambung hingga menyebabkan luka serius.
Dinkes jabar juga mengimbau orangtua untuk mengawasi jajanan anak-anaknya agar tidak mengonsumsi jajanan ciki ngebul supaya tidak menimbulkan keracunan.
Editor : Miftahudin
Artikel Terkait