KOTA CIREBON, iNews.id - Pekan ke 10 BRI liga 1 kembali di gelar, yang menarik dari pekan ini adalah pertandingan seru antara klub papan atas kelasemen dan Klub papan bawah kelasemen.
Berdasarkan data dari 6 kali pertemuan di liga 1 Persib vs Persipura. Persipura belum sekalipun memenangkan pertandingan. Dan hanya mampu menahan imbang Persib sebanyak 3 kali. Dan Persib berhasil menang sebanyak 3 kali.
Pertemuan kedua klub yang sama-sama pernah menjuarai Liga 1 ini terakhir pada 23/9/2019 silam, dimana tuan rumah pada saat itu Persipura harus mengakui keunggulan tim tamu dengan skor 1:3.
Di pekan ke 10 ini, Persib Bandung diprediksi akan ngotot untuk mempertahan trend tidak terkalahkan. Untuk itu Persib akan menurunkan tim terbaik yang pada pekan ke 9 berhasil mengalahkan PSIS Semarang.
Persib Bandung kemungkinan akan menurunkan Teja Pakualam, Nick Kuipers, Victor, Henhen, Zulnando, Dedi Setiawan, M.Rasyid, Febri Haryadi, E Vizcarra, Ezra Walian dan Wander Luiz
Editor : Miftahudin
Artikel Terkait