Ketupat Pulut
(Foto: Cookpad)
Di pesisir Sumatera Utara ketupat Pulut biasa ditemukan. Ketupat ini berbeda dibandingkan ketupat pada umumnya, karena dibuat oleh ketan bukan beras. Ketupat biasanya disajikan dengan rendang dan tapai ketan hitam.
Ketupat Kandangan
(Foto: Wkipedia)
Jika pergi ke Banjarmasin, Anda akan menemukan ketupat kandangan. Di mana ketupat dibentuk dengan tekstur kasar dan hancur. Cara menikmatinya, Anda harus menghancurkan ketupat terlebih dahulu lalu disajikan dengan ikan gabus.
Editor : Miftahudin
Artikel Terkait